Anda berencana mengunjungi Jawa Tengah? Berikut ini ulasan berbagai destinasi wisata Jawa Tengah yang lengkap dan populer.

Jawa Tengah adalah salah satu pusat wisata yang ada di Pulau Jawa. Di Jawa Tengah terdapat salah satu objek wisata yang sangat terkenal dan sudah mendunia yaitu Candi Borobudur yang berada di Magelang.

Selain itu, banyak sekali potensi wisata Jawa Tengah yang mungkin belum sobat ketahui. Jawa Tengah memiliki perpaduan wisata alam nan eksotis, beberapa objek wisata buatan serta wisata budaya.

Jika sobat penggemar wisata budaya dan sejarah, mengunjungi Jawa Tengah adalah salah satu tujuan yang sangat tepat.

Beberapa wisata budaya dan sejarah yang bisa ditemukan di Jawa Tengah adalah seperti Keraton Surakarta Hadiningrat dan Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat yang sudah sangat populer.

Dalam ulasan ini, Daerah Istimewa Yogyakarta kami masukkan karena secara fisik berada di Jawa Tengah meski secara administratif terpisah dari Jawa Tengah.

Destinasi Wisata Jawa Tengah

1. Banjarnegara

Wisata Jawa Tengah
Kawah Candradimuka Banjarnegara (sumber gambar endadeska)

Kita akan mulai mengulas destinasi wisata Jawa Tengah dari Banjarnegara. Di Banjarnegara terdapat destinasi wisata budaya yang cukup banyak.

Selain itu juga ada beberapa objek wisata alam yang bisa sobat pertimbangkan untuk dikunjungi. Berikut ini rangkuman destinasi wisata di Banjarnegara.

  1. Candi Bima
  2. Candi Dwarawati
  3. Candi Gatotkaca
  4. Candi Arjuna
  5. Candi Dieng
  6. Museum Kailasa
  7. Kawah Candradimuka
  8. Kawah Sikidang
  9. Kawah Sileri
  10. Sumur Jalatunda
  11. Telaga Balekambang
  12. Telaga Merdada
  13. Curug Sirawe
  14. Curug Pitu
  15. TRMS Serulingmas
  16. Waduk Mrica
  17. Agro Wisata Banjarnegara
  18. Arung Jeram Serayu
  19. D’Qiano Hot Spring Waterpark.

2. Purwokerto

Wisata Jawa Tengah
Gunung Slamet Purwokerto

Purwokerto juga cukup banyak memiliki objek wisata yang sangat menarik. Beberapa diantaranya sudah sangat dikenal seperti contohnya Batu Raden.

Berikut inilah rangkuman beberapa destinasi wisata Purwokerto yang bisa sobat pilih.

  1. Batu Raden
  2. Rumah Batik Anto Djamil
  3. Taman Miniatur Dunia (Small World)
  4. Gunung Slamet
  5. Taman Balai Kemambang
  6. Taman Wisata Pendidikan Purbasari Pancuran Mas
  7. Curug Telu
  8. Klenteng Boen Tek Bio
  9. Stasiun Purwokerto
  10. The Village
  11. Air Mancur Alun-Alun Purwokerto
  12. Andhang Pangrenan Park
  13. Air Terjun Cipondok
  14. The Forest Island Purwokerto
  15. Curug Jenggala Baturaden.

3. Batang

Wisata Jawa Tengah
Pantai Jodo Batang (sumber gambar Yogi febri)

Batang dikenal memiliki beberapa wisata alam terutama pantai yang sangat menarik. Salah satu pantai yang bisa dikunjungi ketika berwisata di Batang adalah Pantai Sigandu.

Berikut inilah rangkuman beberapa tempat wisata di Batang yang bisa sobat pertimbangkan untuk dikunjungi.

  1. Pantai Sigandu
  2. Batang Dolphins Center
  3. Kebun Teh Pagilaran
  4. Pantai Ujung Negoro
  5. Curug Gombong
  6. Pantai Celong
  7. Pelabuhan Batang
  8. Pantai Jodo
  9. Curug Genting
  10. Curug Sijeglong
  11. Curug Sodong
  12. Curug Agung
  13. Curug Botoh
  14. Curug Bidadari
  15. Telaga Dringo
  16. Agro Salak Sodong
  17. Wisata Pemandian Air Panas Sangu Banyu
  18. Kolam Renang Bandar EcoPark.

4. Blora

Blora memiliki banyak wisata alam yang beberapa diantaranya eksotis. Selain itu wahana wisata buatan juga banyak tersaji di Blora.

Berikut ini rangkuman destinasi wisata di Blora yang patut diperhitungkan:

  1. Gua Terawang
  2. Waduk Bentolo
  3. Waduk Tempuran
  4. Kampoeng Bluron
  5. Waduk Greneng
  6. Gunung Manggir
  7. Heritage Trainz Loco Tour
  8. Taman Sarbini Water Splash Blora
  9. Goa Sentono
  10. Wana Wisata Cemoro Pitu
  11. Gunung Cengklik
  12. Kampung Gojekan
  13. Wana Wisata Kedung Pupur
  14. Air Terjun Kedung Mansur
  15. Waduk Seloparang
  16. Bukit Kemuning
  17. Alun-alun Blora
  18. Kedung Londo
  19. Wanawisata Wanirupo
  20. Agro Wisata Kampung Durian Nglawungan
  21. Taman Aryo Jipang
  22. Jembatan Merah (Dinding Sungai Purba)
  23. Embung Keruk Randublatung
  24. Bukit Jonggrang
  25. Wisata Alam KDR Park
  26. Gunung Puteh Guo Telo
  27. Taman Djati Kusumo
  28. Embung Plered
  29. Wisata Kebun Greneng.

5. Boyolali

Boyolali dikenal memiliki wisata alam yang eksotis. Banyak wisata alam pegunungan yang bisa dikunjungi ketika berada di Boyolali.

Salah satu yang sangat populer adalah Gunung Merapi. Jika sobat memiliki minat dalam hal menjelajah pegunungan, Boyolali menjadi destinasi wisata alam yang sangat ideal.

Kali ini kami akan merangkum beberapa objek wisata Boyolali:

  1. Gunung Merapi
  2. Gunung Merbabu
  3. Bukit Gancik Selo
  4. Taman Nasional Gunung Merbabu
  5. Pemandian Umbul Pengging
  6. Lembah Gunung Madu
  7. Kebun Raya Indrokilo
  8. Waduk Cengklik
  9. Umbul Tlatar
  10. Alun Alun Kidul Boyolali
  11. Kampoeng Air Kragilan
  12. Tikungan Cinta
  13. Waduk Bade
  14. Bale Rantjah
  15. Kedung Goro
  16. Umbul Ponggok
  17. Merapi Garden
  18. Water Boom Umbul Sewu Pengging
  19. Umbul Manten
  20. Sitinggil Garden
  21. Wisata AS (Alam Sutra)
  22. Air Terjun Semuncar
  23. Wisata Mata Air Cokro Umbul Ingas
  24. Taman Alam Surapanta
  25. Umbul Sigedang-Kapilaler
  26. Kali Cemara
  27. Tretes Taman Tani
  28. Simpang Lima Boyolali
  29. Umbul Langse
  30. Umbul Nilo
  31. Umbul Siblarak
  32. Watu Blerek
  33. Taman Bunga Ragil Kuning
  34. Bukit Kinasih
  35. Umbul Leses
  36. Taman Pandanalas
  37. Umbul Sungsang Pengging
  38. Wisata Bukit Lempuyang
  39. Umbul Cokro Tulung Waterboom
  40. Umbul Ngabean
  41. Wisata Taman Bunga Bono
  42. Kampung Wisata Dangean
  43. Umbul Pelem
  44. Umbul Kendat
  45. Taman Wisata Bukit Pelangi Ngipik
  46. Danuwo Waterpark
  47. Umbul Jetak Urutsewu.

6. Brebes

Brebes terkenal sebagai kota penghasil telur asin. Brebes juga memiliki objek wisata alam dan buatan yang menarik. Salah satunya adalah destinasi wisata Pantai Randu Sanga.

Selain itu, berikut inilah beberapa objek wisata yang ada di kota Brebes:

  1. Dewi Mangrove Sari
  2. Perkebunan Teh Kaligua
  3. Bukit Panenjoan Salem
  4. Pemandian Air Panas Tirta Husada
  5. Pantai Randu Sanga
  6. Wisata Alam Ranto Canyon
  7. Curug Putri
  8. Ciblon Waterboom
  9. Pemandian Air Panas Tirta Husada
  10. Waduk Malahayu
  11. Cagar Alam Telaga Ranjeng
  12. Waduk Penjalin
  13. Agrowisata Besaran Hijau Pabrik Gula Jatibarang
  14. Kalibaya Park
  15. Curug Awu
  16. Puncak Gunung Lio Brebes
  17. Curug Cipicung
  18. Pemandian Air Panas Cipanas Buaran.
  19. Danau Beko

7. Cilacap

Wisata Jawa Tengah
Pantai Karang Nini Cilacap (sumber gambar sofyan hermanto)

Cilacap sangat banyak memiliki wisata alam seperti pantai. Salah satu objek wisata pantai di Cilacap yang sangat dikenal adalah Pantai Nusakambangan dan Pantai Sodong.

Dibawah ini adalah rangkuman berbagai destinasi wisata Cilacap yang harus sobat kunjungi:

  1. Pantai Sodong
  2. Benteng Pendem
  3. Kemit Forest Sidareja
  4. Pantai Widarapayung
  5. Gunung Selok
  6. Pantai Jetis
  7. Pantai Karang Pandan
  8. Waduk Kubangkangkung
  9. Air Terjun Cimandaway
  10. Pantai Permisan
  11. Taman Bunga Tali Asmoro
  12. Cilacap Town Square
  13. Pantai Kalipat
  14. Curug Mandala
  15. Hutan Payau Cilacap
  16. Pantai Teluk Penyu
  17. Gunung Srandil
  18. Gunung Selok
  19. Pemandian Air Panas Cipari
  20. Pantai Pasir Putih Dan Goa Belanda
  21. Alun-alun Majenang
  22. Pantai Cemara Sewu
  23. Museum Soesilo Soedarman
  24. Tirtamas Indah Water Park
  25. Pantai Ketapang Indah
  26. Pantai Rancah Babakan
  27. Pantai Karang Nini
  28. Pantai Srandil
  29. Air Terjun Citepus
  30. Alun-alun Kroya
  31. Kolam Renang Banyu Pratama
  32. Pantai Selok Pipo
  33. Taman Sari Rasa Waterpark
  34. Curug Cipari
  35. Taman Kreasi Majenang
  36. Kolam Renang Sari Rasa
  37. Danau Bojong Rongga
  38. Pantai Selok Ayu
  39. Pantai Nusakambangan
  40. Pantai Karangpakis
  41. Pantai Congot Jetis
  42. Pantai Bunton
  43. Wisata Kampung Pendekar
  44. Pantai Kamulyan
  45. Julang Ngadeg Penyarang Hill
  46. Pantai Kali Kencana
  47. Curug Bandung Wanareja
  48. Curug Cimanik
  49. Air Terjun Cigombong
  50. Wisata Cidandur
  51. Pantai Tegal Kamulyan
  52. Pantai Palatar Agung
  53. Pantai Karang Bandung.

8. Demak

Wisata Jawa Tengah
Pantai Morosari Demak (sumber gambar Didik Ikhwanto)

Demak terkenal sebagai kota tujuan wisata budaya. Banyak peninggalan aset budaya di kota ini. Namun Demak juga memiliki beberapa objek wisata alam dan buatan yang bisa kita jelajahi.

Berikut ini rangkuman destinasi wisata Demak yang bisa sobat pertimbangkan:

  1. Masjid Agung Demak
  2. Pantai Glagah Wangi Istambul
  3. Pantai Onggojoyo
  4. Makam Sunan Kalijaga
  5. Kolam Renang Niagara
  6. Taman Mangrove Morosari
  7. Mangrove Morodemak
  8. Wisata Hutan Mangrove
  9. Ujung Pantai Morodemak
  10. Alun-alun Simpang Enak Demak
  11. Taman Kali Tuntang Lama
  12. Pantai Morosari
  13. Pantai Moro Demak.

9. Jepara

Wisata Jawa Tengah
Pantai Karimun Jawa Jepara (sumber gambar Hari Suparwito)

Jepara memiliki banyak sekali objek wisata alam terutama wisata pantai Jawa Tengah banyak ditemukan disini.

Salah satu destinasi wisata terindah di Jawa Tengah ada disini yaitu Pantai Karimun Jawa. Selain itu ada juga Pantai Kartini dan Pantai Mandalika Jepara atau Pantai Putri Mandalika.

Berikut ini rangkuman destinasi wisata Jepara yang bisa sobat jelajahi:

  1. Pantai Kartini
  2. Pantai Karimun Jawa (Kepulauan Karimun Jawa)
  3. Pulau Panjang
  4. Museum RA. Kartini
  5. Kura-Kura Ocean Park
  6. Pantai Bandengan
  7. Jepara Ourland Park
  8. Alun-alun Jepara
  9. Pantai Teluk Awur
  10. Masjid Agung Baitul Makmur
  11. Benteng VOC Jepara
  12. Taman Kerang
  13. Pantai Pungkruk
  14. Pantai Blebak
  15. Pantai Mororejo
  16. Udara Yoga
  17. Kelapa Park
  18. Pantai Tirta Samudera
  19. Makam Ratu Kalinyamat
  20. Pantai Ngelom
  21. Pantai Ujung Piring
  22. Taman Bali Ngabul
  23. Kampoeng Wisata Arifa
  24. Pantai Cemara Tanggul Tlare
  25. Pantai Semat
  26. Belik Wungu
  27. Pantai Putri Mandalika.

10. Kebumen

Setelah Jepara, kali ini kita akan bergeser ke Kebumen. Tidak kalah dengan beberapa daerah di Jawa Tengah, Kebumen banyak memiliki destinasi wisata alam.

Salah satu objek wisata yang Populer di Kebumen adalah Pemandian Air Panas Krakal.

Selain pemandian air panas, inilah rangkuman pilihan objek wisata yang bisa sobat jelajahi ketika berada di Kebumen:

  1. Alun-alun Kota Kebumen
  2. Taman Kota Kebumen
  3. Pemandian Air Panas Krakal
  4. Taman Kupu-Kupu Alian (Alian Butterfly Park)
  5. Masjid Agung Kebumen
  6. Wisata Alam Jembangan
  7. Curug Silangit
  8. Wisata Alam Prabu
  9. Brujul Adventure Park Kebumen
  10. Curug Kedungdawa
  11. Gunung Pranji
  12. Curug Wringin
  13. Bukit Langit
  14. Curug Pandansari
  15. Kedungdowo Adventure Park
  16. Wisata Alam Bukit Pranji
  17. Wisata Gerabah Gebangsari.

11. Kendal

Destinasi wisata Pulau Jawa berikutnya kita akan menuju Kendal, Jawa Tengah. Kendal memiliki beberapa objek wisata alam dimana salah satunya cukup populer seperti Pantai Sendang Asih.

Beberapa taman hiburan juga bisa ditemukan di Kendal, Jawa Tengah.

Dibawah ini kami rangkum beberapa destinasi wisata yang bisa sobat pertimbangkan ketika berada di Kendal.

  1. Hutan Klorofil Kendal
  2. Taman Garuda
  3. Taman Gajah Mada
  4. Kali Bladon (Wisata Air Rawa Bladon)
  5. Kampung Ragam Warna
  6. Pulau Tiban
  7. Pantai Muara Kencan
  8. Kedung Pengilon
  9. Pelabuhan Kendal
  10. Goa Kiskendo
  11. Pasar Karetan
  12. Alun-Alun Kaliwungu
  13. Plantera Fruit Paradise Ngebruk
  14. River Walk Boja
  15. Pantai Sendang Asih
  16. Wisata Desa Sambongsari.

12. Magelang

Wisata Jawa Tengah
Candi Borobudur Magelang

Jika kita membahas objek wisata di kota Magelang, nama Candi Borobudur tentu saja adalah objek wisata paling dikenal hampir di seluruh dunia

Namun Magelang bukan hanya Candi Borobudur, masih banyak destinasi wisata di Magelang yang menunggu untuk sobat kunjungi.

Beberapa wisata alam, budaya serta buatan banyak tersaji di kota Magelang ini.

Berikut inilah beberapa destinasi wisata Magelang yang harus sobat kunjungi:

  1. Candi Borobudur
  2. Taman Kiai Langgeng
  3. Gunung Tidar
  4. Museum OHD Magelang
  5. Taman Senopati
  6. Taman Badaan
  7. Prasasti Mantyasih
  8. Komplek Eks. Karesidenan Kedu
  9. Museum Diponegoro
  10. Alun-Alun Kota Magelang
  11. Klenteng Liong Hok Bio
  12. Masjid Agung Magelang
  13. Museum Sudirman Magelang
  14. Museum Taruna Abdul Djalil
  15. Kampung Wisata Tidar Campur
  16. Arung Jeram Sungai Elo Progo
  17. Gunung Andong
  18. Gunung Merbabu
  19. Ketep Pass
  20. Air Terjun Sekar Langit
  21. Pemandian Air Hangat Candi Umbul Magelang
  22. Punthuk Setumbu
  23. Bukit Barede
  24. Gunung Telomoyo
  25. Gardu Pandang Mangli
  26. Puncak Suwanting
  27. Air Terjun Sumuran (Curug Seloprojo)
  28. Punthuk Sukmojoyo (Sukmojoyo Hill)
  29. Gardu Pandang Silancur
  30. Punthuk Mongkrong
  31. Puncak Suroloyo
  32. Gunung Giyanti.

13. Pati

Pati memiliki beberapa tujuan wisata alam dan buatan yang bisa sobat kunjungi. Salah satu wisata alam yang populer di kalangan warga Pati adalah Waduk Gunung Rowo.

Jika sobat penikmat wisata pantai, sayang sekali Pati tidak memiliki objek wisata pantai yang bisa dikunjungi.

Berikut inilah berbagai destinasi wisata Pati:

  1. Taman Stasiun Puri Pati
  2. Genuk Kemiri
  3. Gedung Juang 45
  4. Waduk Gunung Rowo
  5. Gua Wareh
  6. Kebun Binatang TPA Sukoharjo Pati
  7. Wisata Agro Kebun Jollong
  8. Air Terjun Lorotan Semar
  9. Bukit Naga Jolong
  10. Bukit Pandang Ki Santa Mulya Desa Durensawit Kayen
  11. Air Terjun Grenjengan Sewu
  12. Grenjengan Seno
  13. Desa Wisata Kandri
  14. Kampung Akuaponik Kandri
  15. Wisata Arga Pesona Beketel Kayen
  16. Waduk Jatibarang
  17. Kebun Durian Watu Simbar
  18. Desa Wisata Lembah Kalipancur.

14. Pekalongan

Ingat Pekalongan mungkin sobat ingat Batik? Bagi sebagian orang, Pekalongan memang identik dengan Batik.

Dan ini memang terbukti karena Pekalongan adalah salah satu pusat Batik di Indonesia. Bahkan salah satu objek wisata yang ada di Pati mengulas tentang Batik yaitu Museum Batik Pekalongan.

Namun tenang ya sobat, Pekalongan bukan hanya tentang Batik saja. Banyak sekali objek wisata yang bisa dikunjungi ketika berada di Pekalongan.

Nah berikut ini akan kami rangkum beberapa destinasi wisata Pekalongan yang harus sobat kunjungi:

  1. Museum Batik Pekalongan
  2. Pantai Pasir Kencana
  3. Pantai Slamaran
  4. Wisata Bahari PPNP Pekalongan
  5. Wisata Taman Mangrove Pekalongan
  6. Dupan Water Park
  7. Alun-alun Jatayu
  8. Alun-alun Pekalongan
  9. Pantai Sigandu
  10. Pantai Wonokerto
  11. Nusery Horikultura atau Taman Kuripan
  12. Pantai Krematorium
  13. Pantai Sunter Depok Indah
  14. Pantai Asri Api-Api
  15. Pantai Ngisik
  16. Arung Jeram Desa Wisata Pandansari
  17. Air Terjun Curug Bajing
  18. Curug Muncar
  19. Wisata Alam Curug Bidadari Talun
  20. Wisata Gunung Kendalisodo
  21. Gunung Rogojembangan
  22. Wisata Bukit Pawuluhan
  23. Bukit Watu Ireng
  24. Wisata Alam Linggo Asri.

15. Pemalang

Sekarang kita akan bergeser ke Pemalang. Kabupaten Pemalang memiliki objek wisata pantai yang sudah sangat dikenal yaitu Pantai Widuri.

Selain pantai, beberapa objek wisata alam bisa sobat temukan disini. Objek wisata buatan juga cukup banyak untuk bisa dikunjungi ketika berada di Pemalang.

Dibawah ini kami rangkum beberapa destinasi wisata yang berada di Pemalang, Jawa Tengah:

  1. Gunung Slamet
  2. Pantai Widuri
  3. Bukit Tangkeban
  4. Curug Sibedil
  5. Bukit Kukusan
  6. Alun-alun Pemalang
  7. Wisata Joko Tingkir
  8. Widuri Water Park
  9. Thistle Water Park Pemalang
  10. Curug Bengkawah
  11. Bukit Mendelem
  12. Kolam Renang Jambe Kembar
  13. Gunung Gajah
  14. Bukit Melogi Cinta Clekatan
  15. Wisata Alam Kebun Teh Semugih
  16. Telaga Silating
  17. Telaga Rengganis
  18. Curug Dhuwur
  19. Gunung Mendelem
  20. Wisata Hutan Mangrove Mojo
  21. Curug Sejajar
  22. Curug Barong
  23. Taman Patih Sampun
  24. Taman Benowo
  25. Telaga Indah Gambuhan
  26. Wisata Pangeran Purbaya Surajaya (WIPPAS) Surajaya
  27. Curug Maratangga
  28. Curug Gong
  29. Curug Sidok
  30. Curug Kidang
  31. Telaga Belik
  32. Pantai Sumur Pandan
  33. Bukit Tenong
  34. Wana Wisata Bale Gandrung
  35. Pantai Kaliprau Ulujami Pemalang
  36. Taman Rancah
  37. Curug Pitu
  38. Moga Adventure Outbound
  39. Bumi Perkemahan Mentek
  40. Wisata Air Ronche Square
  41. Pantai Kertosari
  42. Bumi Perkemahan Sikucing
  43. Pantai Muara Indah Asemdoyong
  44. Curug Silawet
  45. Museum Situs Semedo.

16. Purbalingga

Purbalingga adalah salah satu tujuan wisata Jawa Tengah yang harus sobat kunjungi.

Banyak objek wisata yang sangat menarik dan unik bisa ditemukan disini. Disini banyak ditemukan objek wisata alam Curug atau air terjun.

Salah satu Curug yang menarik adalah Curug Sumba. Selain itu juga banyak pilihan objek wisata buatan seperti contohnya Objek Wisata Owabong.

Secara lengkap, berikut ini destinasi wisata Purbalingga yang bisa sobat kunjungi:

  1. Curug Sumba
  2. Wisata Owabong
  3. Purbasari Pancuran Mas
  4. Goa Lawa Purbalingga (Golaga)
  5. Taman Bunga Kutabawa
  6. Sanggaluri Park
  7. Kampung Kurcaci
  8. Lembah Asri Purbalingga
  9. Jembatan Cinta Pring Wulung
  10. Pemandian Situ Tirta Marta
  11. Puncak Sendaren
  12. Bukit Mertelu
  13. Desa Wisata Serang
  14. Bukit Cilik – Igir Wringin
  15. Alun-Alun Purbalingga
  16. Desa Wisata Panusupan
  17. Kebun Selfie Sikopyah
  18. Puncak Sibarat
  19. Wisata Buah Botania Garden
  20. Curug Silintang
  21. Curug Nini
  22. Gardu Pandang Puncak Telkom
  23. TWP River World Purbasari
  24. Curug Tempuran
  25. Usman Janatin City Park
  26. Purbasari Aquarium
  27. Bukit Njelir
  28. Curug Nagasari
  29. Museum Uang Purbalingga
  30. Bukit Watu Geong
  31. Jembatan Pelangi
  32. Taman Cinta Talagening
  33. Curug Ciputut
  34. Susur Kali (Sungai) Watu Mujur
  35. Gua Lorong Kereta
  36. Curug Panyatan
  37. Curug Duwur
  38. Gunung Lompong
  39. Bukit Siregol
  40. Wisata Serang Highland
  41. Desa Wisata Siwarak
  42. Curug Aul
  43. Curug Tuntung Lautan
  44. Curug Gogor
  45. Desa Wisata Tanalum
  46. Wisata Agrobisnis Serang dan Kebun Stroberi
  47. Masjid Cheng Hoo Purbalingga
  48. Desa Wisata Gunungwuled
  49. Bukit Watu Geong Rembang
  50. Pancuran Mas Purbasari
  51. Taman Sanggaluri Purbalingga
  52. Taman Watu Lawang
  53. Curug Lamuk
  54. Ben Dina Hills
  55. Curug Kalipete
  56. Air Terjun Kali Karang
  57. Curug Siangin
  58. Sentul Garden Purbalingga
  59. Curug Cingongah
  60. Taman RTH Bojong
  61. Batu Gilang Green Park
  62. Taman Lazuardi.

17. Rembang

Destinasi wisata Jawa Tengah berikutnya kita akan menuju Rembang. Rembang memiliki banyak wisata alam terutama pantai yang memiliki pasir putih dan bersih.

Salah satu pantai yang populer di Rembang adalah Pantai Karang Jahe. Rembang juga memiliki beberapa wisata budaya/sejarah.

Berikut inilah beberapa destinasi wisata Rembang yang bisa sobat kunjungi:

  1. Pantai Karang Jahe
  2. Alun-alun Rembang
  3. Dampo Awang Beach
  4. Hutan Mangrove Jembatan Merah
  5. Taman Kartini Rembang
  6. Museum RA Kartini
  7. Klenteng Hok Tik Bio
  8. Pantai Pasir Putih Wates Rembang
  9. Pantai Caruban
  10. Museum Kamar Pengabadian R.A.Kartini
  11. Pantai Nyamplung
  12. Pulau Cilik
  13. Pulau Gede
  14. Wisata Omah Asem
  15. Waduk Banyukuwung.

18. Semarang

Wisata Jawa Tengah
Lawang Sewu Semarang (sumber gambar led sumunara)

Semarang identik dengan objek wisata yang terkenal yaitu Lawang Sewu dan produk makanan Lumpia.

Selain itu Semarang juga memiliki beberapa objek wisata alam seperti pantai dan juga berbagai tujuan wisata budaya. Kota Semarang menjadi salah satu destinasi wisata Jawa Tengah yang harus sobat kunjungi.

Berikut ini panduan beberapa destinasi wisata Semarang yang sangat menarik untuk sobat kunjungi.

  1. Lawang Sewu
  2. Masjid Agung Semarang
  3. Simpang Lima
  4. Gereja Blenduk Semarang
  5. Brown Canyon Semarang
  6. Kampung Pelangi
  7. Grand Maerakaca
  8. Goa Kreo
  9. Old City 3D Trick Art Museum Semarang
  10. Kota Lama Semarang
  11. Museum Ranggawarsita
  12. Vihara Buddhagaya Watugong
  13. Pagoda Avalokitesvara
  14. Water Blaster
  15. Waduk Jatibarang
  16. Kolam Pemandian Watu Gunung Ungaran
  17. Curug Benowo
  18. Museum Rekor Dunia Indonesia Semarang
  19. Pusat Rekreasi & Promosi Pembangunan (PRPP) Semarang
  20. Pecinan Semarang
  21. Spiegel Bar & Bistro (Kuliner)
  22. Pantai Tirang
  23. Wisata Religi Firdaus Fatimah Zahra
  24. Taman Lele Semarang
  25. Desa Wisata Lembah Kalipancur
  26. Desa Wisata Kandri Semarang
  27. Wisata Alam Wana Wisata Penggaron
  28. Kolam Renang Tirto Argo Siwarak
  29. Pantai Marina Semarang
  30. Air Terjun Semirang
  31. Taman Watu Gajah
  32. Pantai Baruna
  33. Kampung Batik Gedong Semarang
  34. Taman Tabanas
  35. Hutan Mangrove Semarang Edupark
  36. Holy Rosary Cathedral Semarang
  37. Jungle Toon Waterpark
  38. Pantai Maron
  39. Semarang Contemporary Art Gallery
  40. Banjir Kanal Barat Semarang
  41. The Fountain Water Park
  42. Kebun Durian Watu Simbar
  43. Umbul Songo Kopeng
  44. Museum Mandala Bakti
  45. Kolam Renang Watu Lumpang
  46. Fishing & Paintball Ngrembel Asri
  47. Masjid Kapal Semarang
  48. Taman Srigunting
  49. Ngrembel Asri Semarang
  50. Makam Sunan Kuning (Soen An Ing)
  51. Waterpark Semawis
  52. Taman Indonesia Kaya Semarang
  53. Taman Diponegoro Semarang
  54. Alun-alun Bung Karno Ungaran
  55. Air Terjun Gondoriyo
  56. Pantai Ngebum
  57. Trekking Mangrove Grand Maerokoco
  58. Taman Budaya Raden Saleh (TBRS)
  59. Hutan Mangrove Pantai Maron
  60. Masjid Kauman Semarang
  61. Masjid Raya Baiturrahman Semarang
  62. Curug Gending Asmoro
  63. D’Pongs Wisata Keluarga
  64. Pantai Cipta
  65. Kuil Sam Poo Kong
  66. Bonbin Mangkang
  67. Dream Museum Zone (DMZ Semarang)
  68. Watu Gajah Park
  69. Benteng Willem II Ungaran
  70. Pagoda Watugong
  71. Candi Tugu
  72. Patung Kuda BSB City
  73. Kampung Jawi Gunung Pati
  74. Kolam Renang Dan Taman Rekreasi Marina Semarang
  75. Taman Pandanaran
  76. Pura Agung Giri Natha
  77. Desa Wisata Lerep.

19. Sragen

Sragen memiliki beberapa objek wisata alam seperti air terjun atau curug. Selain itu objek wisata buatan juga bisa dikunjungi ketika sobat berada di Sragen.

Dibawah ini adalah beberapa destinasi wisata Sragen yang bisa sobat kunjungi:

  1. Taman Kridoanggo Sragen
  2. Taman Bunga Ganesha Sukowati
  3. Taman Tirta Sari Sragen
  4. Elok Waterpark
  5. Ndayu Park
  6. Pemandian Air Panas Bayanan
  7. Museum Fosil Sangiran
  8. Pemandian Air Panas Ngunut Sragen
  9. Air Terjun Teleng
  10. Gunung Kemukus
  11. Pemandian Air Panas Ngunut Sambisari Sragen
  12. Kedung Grujug
  13. Bukit Cinta Waduk Gebyar
  14. Desa Wisata Boyolayar
  15. Museum Manusia Purba Klaster Bukuran
  16. Gemolong Edupark
  17. Sondokoro Agrotourism.

20. Sukoharjo

Salah satu objek wisata yang populer ada di Sukoharjo adalah Pandawa Water World. Bagi sobat penggemar wisata alam seperti pantai, sayang sekali Sukoharjo tidak memiliki wisata pantai yang bisa dikunjungi.

Namun sobat bisa mengunjungi beberapa objek wisata alam lain seperti contohnya Gunung Sepikul.

Jika sobat sedang berada atau berencana mengunjungi Sukoharjo, berikut ini beberapa destinasi wisata Sukoharjo:

  1. Alun-Alun Satya Negara Sukoharjo
  2. Waduk Mulur
  3. Taman Pakujoyo
  4. Pandawa Water World
  5. Royal Water Adventure Sukoharjo
  6. Taman Wijaya Kusuma
  7. Gunung Sepikul
  8. Telaga Claket
  9. Ziarah Makam Ki Ageng Sutawijaya
  10. Gunung Taruwongso
  11. Kidoland
  12. Sahasra Adhi Pura
  13. Gunung Majasto
  14. Sendang Pinilih
  15. Situs Sejarah Petilasan Keraton Pajang
  16. Pura Sonosewu
  17. Bukit Widodaren.

21. Tegal

Jika sobat penggemar wisata pantai, Tegal memiliki beberapa objek wisata pantai yang menarik. Salah satu yang pantai terkenal di Tegal adalah Pantai Alam Indah.

Selain itu di Tegal juga terdapat beberapa wisata budaya dan peninggalan sejarah yang bisa sobat kunjungi.

Berikut inilah beberapa destinasi wisata Tegal:

  1. Pantai Alam Indah
  2. Rita Park Tegal
  3. Bahari Waterpark
  4. Alun-alun Kota Tegal
  5. Taman Poci (Poci Park)
  6. Pantai Muarareja
  7. Monumen Bahari
  8. Klenteng Tek Hay Kiong Tegal
  9. Taman Tegalsari
  10. Pantai Randusanga
  11. Hutan Mangrove Pantai Alam Indah Tegal
  12. Taman Rohani Jati Segara Wening
  13. Taman Edukasi Gandasuli
  14. Pulau Hantu Sigempol
  15. Masjid Agung Brebes.

22. Wonogiri

Wonogiri terkenal dengan waduknya yaitu Waduk Gajah Mungkur. Waduk ini tidak hanya sekedar penampungan air.

Banyak hiburan yang bisa di dapatkan seperti pemancingan dan sebagainya.

Namun Wonogiri bukan hanya waduk Gajah Mungkur, berikut ini beberapa tujuan wisata yang bisa sobat kunjungi ketika berada di Wonogiri:

  1. Wisata Waduk Gajah Mungkur
  2. Waterboom Gajah Mungkur
  3. Taman Tombo Galau
  4. Kedung Areng Wonogiri
  5. Taman Plinteng Semar
  6. Alun Alun Giri Krida Bakti
  7. Watu Cenik Wonogiri
  8. Telaga Claket
  9. Embung Bendokerep
  10. Taman Satwa Gajah Mungkur
  11. Kampung Wayang Kepuhsari
  12. Desa Wisata Soko Gunung
  13. Bukit Jonambang.

23. Wonosobo

Wisata Jawa Tengah
Telaga Warna Dataran Tinggi Dieng (sumber gambar Adi Vlado Kristanto)

Destinasi wisata Jawa Tengah berikutnya kita akan menuju Wonosobo. Wonosobo memiliki banyak wisata alam seperti waduk dan alam pegunungan.

Cocok bagi sobat pecinta wisata alam. Salah satu tempat rujukan para pecinta alam di Wonosobo adalah Dataran Tinggi Dieng.

Berikut ini beberapa destinasi wisata Wonosobo yang bisa sobat kunjungi:

  1. Dataran Tinggi Dieng
  2. Alun-alun Wonosobo
  3. Taman Rekreasi Kalianget Wonosobo
  4. Taman Fatmawati
  5. Desa Wisata Wilayu
  6. Taman Kartini Wonosobo
  7. Taman Selomanik
  8. Candi Bogang
  9. Bukit Paralayang Wonosobo
  10. Watu Gong Sawangan
  11. Telaga Bedakah
  12. Curug Winong
  13. Wisata Alam Seroja
  14. Agrowisata Kebuh Teh Tambi
  15. Telaga Menjer
  16. Air Terjun Sikarim
  17. Batu Pandang Ratapan Angin Dieng
  18. Gardu Pandang Tieng
  19. Gunung Beser
  20. Kawah Sikidang Dieng
  21. Bukit Sikunir Dieng
  22. Bukit Cinta Lembah Seroja
  23. Desa Wisata Campursari
  24. Gunung Prau
  25. Bukit Namu-namu
  26. Air Terjun Cilaka
  27. Curug Mangku
  28. HY Waterpark Wonosobo
  29. Wisata Alam Gunung Lanang Mergolangu
  30. Curug Drimas
  31. Dieng Plateau Theatre
  32. Lobang Sewu
  33. Serayu Rafting
  34. Candi Arjuna
  35. Wisata Pemandian Kalianget
  36. Wana Wisata Petak 9 Bukit Sidengkeng Dieng.

24. Salatiga

Salatiga memiliki banyak objek wisata alam yang menarik. Wisata alam yang populer di Salatiga adalah Danau Rawa Pening dan Gunung Merbabu yang menjadi favorit para pecinta alam.

Berikut ini beberapa destinasi wisata Salatiga:

  1. Danau Rawa Pening
  2. Air Terjun Umbul Songo
  3. Kopeng Treetop Adventure Park Salatiga
  4. Gunung Merbabu
  5. Pemandian Air Alam Muncul
  6. Bukit Cinta Salatiga
  7. Agrowisata Salib Putih
  8. Taman Wisata Kopeng
  9. Air Terjun Kali Pancur
  10. Havana Horses.

25. Solo

Solo atau Surakarta dikenal sebagai rujukan wisata budaya dan sejarah. Hal ini dikarenakan banyak terdapat Keraton di kota ini dan salah satunya seperti yang sudah disebutkan sebelumnya yaitu Keraton Surakarta Hadiningrat.

Namun tenang, bagi sobat pecinta wisata alam, di Surakarta juga terdapat beberapa objek wisata alam yang bisa dijelajahi

Berikut ini destinasi wisata Surakarta:

  1. Air Terjun Grojogan Sewu
  2. Keraton Surakarta Hadiningrat
  3. Taman Balekambang
  4. Museum Batik Danar Hadi
  5. Kampoeng Batik Kauman
  6. Museum Fosil Sangiran
  7. Candi Cetho
  8. Pasar Tradisional Klewer
  9. Istana Mangkunagaran
  10. Taman Satwa Taru Jurug Solo
  11. Museum Radya Pustaka
  12. Benteng Vastenburg Solo
  13. Museum Keraton Surakarta
  14. Alun-Alun Kidul Surakarta
  15. Masjid Agung Surakarta
  16. Tumurun Private Museum
  17. Taman Cerdas Jebres
  18. Museum Keris
  19. Taman Monumen 45 Banjarsari
  20. Solo Technopark
  21. The Heritage Palace Solo
  22. Gedung Wayang Orang Sriwedari
  23. Taman Tirtonadi
  24. Taman Jayawijaya
  25. Museum Bank Indonesia Surakarta
  26. Taman Bloemencorso.

26. Yogyakarta

Wisata Jawa Tengah
Candi Prambanan

Pada bagian terakhir destinasi wisata Jawa Tengah, kita akan membahas rangkuman beberapa objek wisata yang ada di Yogyakarta. Yogyakarta adalah salah satu tujuan utama wisata yang ada di Jawa Tengah.

Disini terdapat beberapa objek wisata yang sudah sangat dikenal dan bahkan beberapa diantaranya dikenal hingga ke mancanegara seperti contohnya yaitu Candi Prambanan.

Berikut ini beberapa destinasi wisata Yogyakarta yang bisa sobat jelajahi.

  1. Candi Prambanan
  2. Candi Ratu Boko
  3. Goa Jomblang
  4. Gunung Merapi
  5. Pantai Timang
  6. Kalibiru National Park
  7. Museum Ullen Sentalu
  8. Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat
  9. Alun-Alun Selatan Yogyakarta
  10. Puthuk Situmbu
  11. Makam Raja-raja Mataram Imogiri Yogyakarta
  12. Pantai Parangtritis
  13. Museum Tembi
  14. Museum Affandi
  15. Jalan Malioboro
  16. Umbul Ponggok
  17. Taman Sari
  18. Museum Benteng Vredeburg
  19. Kebun Binatang Gembira Loka
  20. Taman Pintar Yogyakarta
  21. Alun Alun Kidul Yogyakarta
  22. Museum Sonobudoyo Unit 1 dan 2
  23. De Mata Trick Eye Museum
  24. Mandira Baruga
  25. The House of Raminten
  26. Sumur Gumuling
  27. Situs Warungboto
  28. Jogja National Museum
  29. Museum Batik Yogyakarta
  30. XT Square
  31. Selfie Park Taman Pule
  32. Taman Budaya Yogyakarta
  33. Kids Fun Park
  34. Museum Kereta Karaton
  35. Plengkung Gading
  36. Sindu Kusuma Edupark (SKE)
  37. Museum Pura Pakualaman
  38. Alun Alun Utara Yogyakarta
  39. Museum Perjuangan
  40. Taman Pelangi Jogja
  41. Wisata Jogja D’Walik
  42. Museum Sandi
  43. Museum Monumen Yogya Kembali
  44. Museum Dirgantara Mandala
  45. Upside Down World Jogja
  46. Jogja Bay Waterpark
  47. Taman Lampion
  48. Candi Sambisari
  49. Embung Tambakboyo
  50. Galaxy Waterpark
  51. Kampung Flory Jogja
  52. Candi Gebang
  53. Jogja Exotarium Mini Zoo
  54. Gua Selarong
  55. Museum Kekayon
  56. Pantai Pok Tunggal
  57. The Lost World Castle
  58. Balong Waterpark
  59. Puri Mataram
  60. Hutan Pinus Pengger
  61. Padepokan Seni Bagong Kussudiardja
  62. Candi Abang
  63. Ice Cream World Jogja
  64. Taman Wisata Sungai Kayen (Green Kayen)
  65. CitraGrand Mutiara Waterpark Yogyakarta
  66. Taman Glugut
  67. Taman Denggung
  68. Museum Soeharto
  69. Kedung Pengilon
  70. Karst Tubing Sedayu Bantul.

Itulah rangkuman lengkap destinasi wisata Jawa Tengah yang bisa menjadi panduan bagi sobat yang ingin berkeliling di Jawa Tengah. Pembahasan secara lengkap masing-masing objek wisata diatas akan diulas pada artikel lain.

Artikel terkait:

Similar Posts